Jalan Alternatif Rawan Aksi Kejahatan, Warga Salam Tani Pancur Batu Takut Melintas !

MEDIA PAKAR

- Redaksi

Sabtu, 3 Agustus 2024 - 20:55 WIB

6010 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pancur Batu | Ratusan Masyarakat Desa Salam Tani, Kecamatan Pancur Batu melakukan aksi demo ke lokasi pembangunan Jembatan.

Pasalnya, Pembangunan jembatan Desa Salam Tani yang sedang tahap pembangunan tidak mendapatkan jalan alternatif yang tepat.

Warga Pun menyesalkan pihak pemerintah yang tidak menyediakan jalan alternatif yang tepat.

“Tujuan kami demo supaya ada jalan alternatif yang layak di lalui oleh masyarakat umu dan kami disini mayoritas pentani yang setiap hari membawa hasil pertanian kami untuk dijual ke pajak dan satu lagi yang paling penting pada saar anak anak pergi ke sekolah jalan terlalu jauh dan berisiko untuk di lalui,” ujar Sinuraya kepada awak media.

Selain tidak efekti, lanjut warga, Jalan yang disediakan pemerintah pada tahap pembangunan jembatan dinilai diduga warga rawan begal dan aksi kejahatan.

“Itu jalan yang di sediakan terlalu rawan disitu rawan begal, kami tidak setuju jika pada saat proses pembangunan jembatan kami melintasi jalan yang di tunjukan. kami berharap ada dibuat jalan alternatif yang jaraknya dekat dengan jembatan yang akan di bongkar, maka dari itu kami minta agar pemerintah mendengarkan keluhan kami ini,” ungkapnya Jumat 2 Agutstus 2024 siang.

Joni Tambunan Perwakilan Dari Cv Mitra Usaha yang di konfirmasi awak media menjelaskan bahwa semua mekanisme sudah sesuai.

“Kami hanya menjalankan dan membangun sesuai prosedur, mengenai jalan alternatif itu sudah ada musyawarah dari masyarakat,” ungkapnya.(*).

Berita Terkait

Ketua DPD KNPI Deli Serdang T. Wendi Yoanda, SH, M.Kn himbau masyarakat jaga sitkamtibmas menjelang Pilkada Serentak Tahun 2024
Belasan Triliun Rupiah Uang Negara Raib di Tangan Mafia Tanah
Miris!!! Polisi di Sumut Tak Berdaya Menindak Pengusaha Galian C Ilegal Desa Namorih Yang Memakai BBM Subsidi Pemerintah
Kaca Mobil Terbit Dipecahkan Oleh OTK di Namo Salak, Pelaku Sudah Dilaporkan dan Belum Ditangkap Polsek Pancur Batu
Dibacok Pria Bersebo Pakai Kelewang, Wanda Berharap Polisi Segera Tangkap Pelaku
Pimpin Pengecekan Lokasi Yang Diduga Sebagai Lokasi Judi, Kanit Reskrim Polsek Pancur Batu Iptu Elia Karo Karo : Tidak Ada Ditemukan Perjudian
Pelaku Pemerasan dan Pembacokan Dijebloskan Ke Penjara, Kanit Reskrim Polsek Pancur Batu Iptu Elia Karo Karo : Ada Dua Laporan Dari Korban
Masyarakat Suku Karo Kecewa Tidak Ada Ornamen Karo Dipasang di Jambur Jamin Ginting

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 08:11 WIB

Hadapi Perubahan Cuaca, UPT PAS se-Tanjung Gusta Gelar Giat Kebersihan Gotong Royong

Minggu, 17 November 2024 - 06:53 WIB

Deteksi Dini, Rutan Perempuan Medan Kembali Razia Blok Hunian

Sabtu, 16 November 2024 - 21:39 WIB

Polsek Medan Tembung Tangkap 4 Pelaku Pembunuhan Wanita yang Ditemukan di Tumpukan Sampah

Sabtu, 16 November 2024 - 17:10 WIB

Buktikan Kepedulian, Rutan Pangkalan Brandan Berikan Bantuan untuk Warga Binaan Lansia dan Disabilitas

Kamis, 14 November 2024 - 13:20 WIB

Program Ketahanan Pangan di Lapas Narkotika Pematang Siantar Wujudkan Kemandirian Warga Binaan

Selasa, 12 November 2024 - 06:44 WIB

Kenang Jasa Para Pahlawan, Rutan Perempuan Medan Laksanakan Upacara Peringatan Hari Pahlawan

Sabtu, 9 November 2024 - 23:40 WIB

Ketua GM FKPPI Dede Lubis Bergerak ke Medan Kota : Rico-Zaki: Hadir untuk Masyarakat, Siap Mengatasi Tantangan Kota Medan”

Kamis, 7 November 2024 - 18:43 WIB

86 Pegawai Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Jalani Tes Urine

Berita Terbaru