Jumat Barokah, Ketua Pewarta Berbagi Beras kepada Warga

MEDIA PAKAR MEDAN

- Redaksi

Jumat, 26 Juli 2024 - 19:55 WIB

603 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan

Ketua Persatuan Wartawan (Pewarta) Polrestabes Medan Chairum Lubis,SH berbagi Sembako di kediamannya yang baru di Jalan Bromo Lr. Karya No 34 A Medan, Jumat (26/7/2024).

Pembagian Sembako berupa beras ini diberikan kepada warga yang berada di sekitar lokasi maupun kawan-kawan yang datang berkunjung ke kediaman Ketua Pewarta Polrestabes Medan, Chairum Lubis, SH.

Ketua Pewarta Polrestabes Medan, Chairum Lubis,SH tampak langsung memberikan Sembako kepada warga sembari berbincang-bincang. Kegiatan berbagi Sembako ini adalah merupakan kegiatan Jumat Barokah yang sempat beberapa bulan vakum karena Ketua Pewarta Polrestabes Medan Chairum Lubis,SH sakit.

Dan kondisi Ketua Pewarta Polrestabes Medan Chairum Lubis,SH sudah mulai pulih, kegiatan Jumat Barokah mulai dijalankan lagi.

Jumat kemarin Ketua Pewarta Polrestabes Medan melaksanakan Jumat Barokah di Wilayah Tembung dan Medan Perjuamgan. Dan saat kegiatan tersebut laksanakan lagi di kediaman sekaligus markas Pewarta Polrestabes Medan.

Semoga kegiatan Jumat Barokah ini membawa berkah dan kondisi Ketua Pewarta Polrestabes Medan Chairum Lubis,SH cepat pulih.(red)

Berita Terkait

Karutan Perempuan Medan Marlia Rezeki Santoso, Hadiri Pelepasan Kontingen Kempo Kanwil Kumham Sumut ke Kejurnas 
Menggali Potensi: Pelatihan Kemandirian Tata Cara Make Up di Lapas Perempuan Bandung
Kepala KPLP dan Tim Pengamanan Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Cek Kondisi Bangunan Kamar WBP
Kakanwil Kemenkumham Jabar Masjuno Tinjau Lapas Perempuan Bandung, Apresiasi Kinerja Kalapas Yekti Apriyanti
Rutan Perempuan Medan Ikuti Webinar Series III BPSDM Kumham : Kenali Potensimu dan Maksimalkan Performamu
Rutan Perempuan Kelas IIA Medan Terima Kunjungan Studi Tiru Dari Rutan Kelas IIB Humbang Hasundutan
Cegah Gangguan Kamtib dan Pastikan Bebas Halinar, Lapas I Medan Malam Malam Gelar Razia Insidentil Dadakan
Lapas Narkotika Kelas II-A Pematang Siantar Gelar Sidang TPP untuk Program Pembinaan Narapidana

Berita Terkait

Sabtu, 14 September 2024 - 22:17 WIB

Karutan Perempuan Medan Marlia Rezeki Santoso, Hadiri Pelepasan Kontingen Kempo Kanwil Kumham Sumut ke Kejurnas 

Sabtu, 14 September 2024 - 18:05 WIB

Menggali Potensi: Pelatihan Kemandirian Tata Cara Make Up di Lapas Perempuan Bandung

Jumat, 13 September 2024 - 18:18 WIB

Kepala KPLP dan Tim Pengamanan Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Cek Kondisi Bangunan Kamar WBP

Jumat, 13 September 2024 - 17:50 WIB

Kakanwil Kemenkumham Jabar Masjuno Tinjau Lapas Perempuan Bandung, Apresiasi Kinerja Kalapas Yekti Apriyanti

Jumat, 13 September 2024 - 11:56 WIB

Rutan Perempuan Medan Ikuti Webinar Series III BPSDM Kumham : Kenali Potensimu dan Maksimalkan Performamu

Jumat, 13 September 2024 - 01:45 WIB

Cegah Gangguan Kamtib dan Pastikan Bebas Halinar, Lapas I Medan Malam Malam Gelar Razia Insidentil Dadakan

Kamis, 12 September 2024 - 19:05 WIB

Lapas Narkotika Kelas II-A Pematang Siantar Gelar Sidang TPP untuk Program Pembinaan Narapidana

Rabu, 11 September 2024 - 18:36 WIB

Kalapas Perempuan Bandung Berikan Penguatan Tusi kepada Seluruh Petugas : Bekerjalah dengan hati yang ikhlas !!

Berita Terbaru